Thursday, February 23, 2012

Unsur Unsur Model Pembelajaran

Setiap model pembelajaran memiliki unsur-unsur sebagaimana berikut ini:
  1. Sintakmatik, merupakan tahapan kegiatan dari suatu model pembelajaran.
  2. Sistem Sosial, situasi atau suasana dan norma yang berlaku dalam masyarakat pebelajar
  3. Prinsip Reaksi, pola kegiatan yang menggambarkan bagaimana seharusnya guru melihat dan memmmperlakukan para pelajar
  4. Sitem Pendukung, segala sarana, bahan, dan alat yang diperlukan untuk melaksanakan model
  5. Dampak Intsruksional, hasil belajar yang dicapai langsung dengan cara mengarahkan para siswa pada tujuan yang diharapkan. dan Pengiring, hasil belajar lainnya yang dihasilkan oleh suatu proses pembelajaran tanpa pengaruh langsung oleh guru.
Demikianlah unsur-unsur dari sebuah model pembelajaran, semoga bermanfaat dan daat dipergunakan untuk menemukan model yang baru.

No comments:

Post a Comment